Fungsi dan kegunaan RAGUM atau penjepit

(toc)

Fungsi dan kegunaan Ragum atau penjepit
Ragum adalah alat yang digunakan untuk menjepit benda kerja pada waktu pekerjaan mekanik, seperti mengikir, memahat, dll. yang harus dikerjakan. Pada penggunaanya ragum umumnya terbuat dari besi tuang, kenyal atau tempa yang dipasang pada bagi bangku kerja dengan kuat. dan berikut contoh ragum yang sering digunakan :
1. Jenis penjepit depan tidak dapat digerakan
Dalam pekerjaan mesin dan pertukangan, ragum yang sering digunkan adalah ragum sejajar.  Rahang yang bergerak digerakan oleh poros yang berulir dan bergerak kebelakang. Mulut (pelapis rahang) dapat diganti dan dikereasikan, apabila ragum dipergunakan setiap hari, permukaan yang saling bergesekan dan bagian yang berulir harus dibersikan dan dilumasi sekurang-kurangnya sekali seminggu.

ragum belakang tidak digerakan
2. Jenis penjepit belakang tidak digerakan.
Jenis ini dirancang untuk menjepit benda kerja yang panjang atau besar atau posisi tegak, apabila rahang digerakan kedepan atau digunakan benda kerja akan menjulur kebawah bebas dimuka bangku kerja.
Find Out
Related Post



Ikuti AltairGate.com pada Aplikasi GOOGLE NEWS : FOLLOW (Dapatkan Berita Terupdate tentang Dunia Pendidikan dan Hiburan). Klik tanda  (bintang) pada aplikasi GOOGLE NEWS.

Top Post Ad



Below Post Ad